Wirawan, Ichsan (2019) ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, LOKASI DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN JASA BONGKAR MUAT PELABUHAN DAN TINJAUANNYA MENURUT SUDUT PANDANG ISLAM (STUDI KASUS PADA PENGGUNA JASA BONGKAR MUAT DI PT. IPC TERMINAL PETI KEMAS). Diploma thesis, Universitas YARSI.
Text
01. COVER.pdf Download (187kB) |
|
Text
04.LEMBARAN PENGESAHAN.pdf Download (65kB) |
|
Text
02. LEMBAR PERNYATAAN.pdf Download (194kB) |
|
Text
05.ABSTRAK-ABSTRACT.pdf Download (483kB) |
|
Text
08.BAB I.pdf Download (135kB) |
|
Text
14. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (82kB) |
|
Text
09.BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (172kB) |
|
Text
10.BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (86kB) |
|
Text
11.BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (211kB) |
|
Text
12.BAB V.pdf Restricted to Registered users only Download (296kB) |
|
Text
13.BAB VI.pdf Restricted to Registered users only Download (26kB) |
|
Text
15.LAMPIRAN.pdf Restricted to Registered users only Download (676kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan, lokasi dan harga terhadap keputusan pembelian jasa bongkar/muat pelabuhan di PT IPC TPK. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah dengan purposive sampling. Penelitian ini mengambil 100 sampel atau responden untuk diberikan pertanyaan melalui kuesioner. Metode analisis data yang digunakan adalah analisi linier berganda dengan nilai signifikansi 0,05 atau 5%. Pengolahan data menggunakan SPSS 25. Berdasarkan khasil uji t (parsial) kualitas pelayanan, lokasi serta harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian. Sedangkan berdasarkan uji F (simultan) kualitas pelayanan, lokasi serta harga berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian. Menurut pandangan Islam kualitas pelayanan, lokasi, harga dan keputusan pembelian memiliki hubungan satu sama lain. Islam mengajarkan untuk memberikan layanan yang berkualitas, jujur, tidak membohongi khalayak dan lokasi yang dipilih telah mengikuti syariah Islam yaitu tidak merugikan lingkungan disekitarnya, serta harga yang diberikan tidak ada unsur ketidakadilan dalam menjual suatu barang/jasa.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Additional Information: | S-216-MNJ |
Uncontrolled Keywords: | Kualitas Pelayanan, Lokasi, Harga, Keputusan Pembelian |
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HA Statistics H Social Sciences > HB Economic Theory H Social Sciences > HC Economic History and Conditions H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD61 Risk Management H Social Sciences > HE Transportation and Communications H Social Sciences > HF Commerce |
Depositing User: | ICHSAN WIRAWAN |
Date Deposited: | 04 Oct 2024 06:54 |
Last Modified: | 04 Oct 2024 06:54 |
URI: | http://digilib.yarsi.ac.id/id/eprint/11332 |
Actions (login required)
View Item |