Search for collections on Universitas YARSI Repository

APLIKASI PENGENALAN PROFESI TI PADA SISWA SMA MENERAPKAN GAMIFIKASI BERBASIS ANDROID

Aprilliani, Nadya (2021) APLIKASI PENGENALAN PROFESI TI PADA SISWA SMA MENERAPKAN GAMIFIKASI BERBASIS ANDROID. Diploma thesis, Universitas YARSI.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (15kB) | Preview
[img] Text
HALAMAN PENGESAHAN 1402017115.pdf

Download (185kB)
[img] Text
HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS 1402017115.pdf

Download (133kB)
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (195kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 1.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (582kB) | Preview
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (666kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (515kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text
BAB 6.pdf
Restricted to Registered users only

Download (196kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Anak-anak terlahir pada zaman teknologi digital seperti gadget atau komputer. Membuat penggunaan gadget semakin banyak termasuk anak-anak. Pada saat ini dunia telah memasuki era Revolusi Industri 4.0. Seiring perkembangan teknologi pada saat ini profesi dibidang teknologi informasi (TI) sangat dibutuhkan. Profesi sendiri merupakan bidang pekerjaan yang mempunyai keahlian atau keterampilan tertentu. Gamifikasi merupakan suatu metode yang menerapkan elemen-elemen game pada sebuah aplikasi agar dapat menarik bagi pengguna. Pada umumnya anak-anak hanya mengenal profesi umum atau yang dikenal di lingkungan masyarakat dan kurangnya penggunaan gadget pada anak dalam hal pembelajaran. Tujuan penelitian ini memberikan informasi atau pengetahuan seputar profesi dibidang teknologi informasi (TI) meliputi tugas dan tanggung jawab, serta kemampuan yang harus dimiliki dan mengukur sejauh mana siswa dapat mengenal profesi yang disampaikan. Metode pengembangan sistem yang digunakan pada penelitian ini menggunakan metode prototype. Sedangkan untuk metode pengujian dari aplikasi ini menggunakan metode black-box dengan menunjukkan 100% sesuai dan uji beta menunjukkan rata-rata 78%. Menurut Islam, aplikasi pengenalan profesi TI pada siswa SMA menerapkan gamifikasi berbasis android diperbolehkan. Seperti dalam kaidah fikih “Hukum asal dari sesuatu adalah mubah sampai ada dalil yang melarangnya (memakhruhkannya atau mengharamkannya)”.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: S-775-FTI
Uncontrolled Keywords: Profesi, Gamifikasi, Prototype, dan Teknologi Informasi
Subjects: L Education > L Education (General)
Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
T Technology > T Technology (General)
Depositing User: NADYA APRILLIANI
Date Deposited: 13 Nov 2023 08:41
Last Modified: 13 Nov 2023 08:41
URI: http://digilib.yarsi.ac.id/id/eprint/10679

Actions (login required)

View Item View Item