Search for collections on Universitas YARSI Repository

EVALUASI LAYANAN BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI UNTUK PENYANDANG DISABILITAS NETRA YANG DIGUNAKAN DI PERPUSTAKAAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA

Nurlathifah, Eka (2022) EVALUASI LAYANAN BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI UNTUK PENYANDANG DISABILITAS NETRA YANG DIGUNAKAN DI PERPUSTAKAAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA. Diploma thesis, Universitas YARSI.

[img]
Preview
Text
2. Halaman Judul.pdf

Download (115kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. Lembar Pengesahan.pdf

Download (247kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. Halaman Pernyataan Orisinalitas.pdf

Download (122kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. Abstrak.pdf

Download (175kB) | Preview
[img]
Preview
Text
11. BAB I.pdf

Download (234kB) | Preview
[img]
Preview
Text
17. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (177kB) | Preview
[img] Text
12. BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (282kB)
[img] Text
13. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (212kB)
[img] Text
14. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (335kB)
[img] Text
15. BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (247kB)
[img] Text
16. BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (199kB)
[img] Text
18. Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (606kB)

Abstract

Perpustakaan Nasional (Perpusnas) menyediakan layanan berbasis teknologi informasi untuk penyandang disabilitas netra. Namun penyandang disabilitas netra yang datang berkunjung untuk memakai layanan yang tersedia di Perpusnas masih sedikit, meskipun akses literasi untuk tunanetra telah tersedia. Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi layanan, memetakan kendala, dan melakukan evaluasi terhadap layanan berbasis teknologi untuk penyandang disabilitas di Perpusnas. Evaluasi dilakukan dengan menggunakan pedoman standar IFLA Access to libraries for persons with disabilities-CHECKLIST. Penelititan merupakan penelitian kualitatif deskriptif, dengan subjek penelitian merupakan 3 pustakawan dan 1 PPNPN (Pegawai Pemerintah Non Pegawai Negeri). Objek pada penelitian layanan penyandang disabilitas di Perpustakaan Nasional. Metode pengumpulan data dilakukan melalui observasi dan wawancara. Teknik analisis yang digunakan meliputi reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Verifikasi data menggunakan trianggulasi sumber dokumen pedoman IFLA-CHECKLIST, wawancara dan observasi, serta dokumen hasil analisis kuisioner kepuasan layanan unit disabilitas. Penelitian menemukan layanan disabilitas untuk tunanetra di Perpustakaan Nasional Republik Indonesia masih belum memenuhi standar IFLA. Masih ditemukan elemen yang belum sesuai dengan standar IFLA: hanya terdapat 11 elemen yang sudah sesuai dengan standar IFLA dan 20 elemen belum sesuai dengan standar IFLA.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: S-338-IP
Uncontrolled Keywords: Disabilitas netra, IFLA - disabilities CHECKLIST, Perpustakaan Nasional.
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z665 Library Science. Information Science
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z719 Libraries (General)
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources > ZA4050 Electronic information resources
Depositing User: EKA NURLATHIFAH
Date Deposited: 07 Jun 2024 18:27
Last Modified: 07 Jun 2024 18:27
URI: http://digilib.yarsi.ac.id/id/eprint/12091

Actions (login required)

View Item View Item