Search for collections on Universitas YARSI Repository

TINGKAT POROSITAS EMAIL PADA PENGGUNAAN BAHAN PEMUTIH GIGI DENGAN DAN TANPA IZIN BPOM

Annann, Hiram (2022) TINGKAT POROSITAS EMAIL PADA PENGGUNAAN BAHAN PEMUTIH GIGI DENGAN DAN TANPA IZIN BPOM. Diploma thesis, Universitas YARSI.

[img] Text
1. COVER.pdf

Download (40kB)
[img] Text
3. HALAMAN PENGESAHAN.pdf

Download (575kB)
[img] Text
2. HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS.pdf

Download (543kB)
[img] Text
5. ABSTRAK.pdf

Download (37kB)
[img] Text
7. BAB 1.pdf

Download (228kB)
[img] Text
12. DAFTAR PUSTAK.pdf

Download (204kB)
[img] Text
8. BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (772kB)
[img] Text
9. BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (141kB)
[img] Text
10. BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
11. BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (11kB)
[img] Text
13. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Perawatan pemutihan gigi (Bleaching) merupakan perawatan dengan tujuan untuk memutihkan serta mengembalikan warna normal gigi. Meskipun memberikan manfaat namun perawatan bleaching dapat menyebabkan efek merugikan seperti timbulnya porositas, erosi email dan iregularitas pada permukaan email. Porositas terjadi karena efek paparan dari bahan bleaching yang merusak struktur permukaan email. Lebih lanjut keadaan ini dapat menimbulkan keluhan gigi menjadi lebih sensitif. Tujuan penelitian ini yaitu untuk menganalisis tingkat porositas email pada penggunaan bahan pemutih gigi dengan dan tanpa izin BPOM. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental laboratoris dengann rancangan pre and posttest. Sampel yang digunakan adalah gigi premolar satu rahang atas manusia sebanyak 30. Sampel dibagi menjadi 4 kelompok perlakuan dan 1 kelompok tanpa perlakuan, untuk kelompok perlakuan diaplikasikan mengikuti petunjuk prosedur pada produk masing-masing. Pengujian tingkat nilai rerata mikroporositas pada email gigi menggunakan Scanning Electrone Microscope (SEM). Hasil uji Paired T-Test pada penelitian ini menunjukan bahwa terdapat perbedaan yang bermakna antara sebelum dan sesudah perlakuan pada semua kelompok perlakuan. Kesimpulan dari penelitian ini adalah produk tanpa izin BPOM dapat meningkatkan lebih porositas email gigi dibandingkan dengan produk berizin BPOM, sementara produk pemutih gigi dengan sediaan prowder dapat meningkatkan porositas email dibandingkan dengan sediaan pen. Dalam pandangan Islam, bleaching pada gigi dengan menggunakan produk berizin dan tanpa izin BPOM yang mengalami perubahan tingkat porositas email, diharapkan konsumen menggunakan produk berizin BPOM berdasarkan kaidah fikih, apabila ada dua mafsadat bertentangan, maka yang harus ditinggalkan adalah mafsadat yang mudharatnya lebih besar, dengan melakukan mudharat yang lebih ringan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: S-268-KG
Uncontrolled Keywords: Bleaching; produk pemutih gigi; produk berizin BPOM; produk tidak berizin BPOM; Scanning Electrone Microscope.
Subjects: L Education > L Education (General)
R Medicine > RK Dentistry
Depositing User: Unnamed user with email admin@yarsi.ac.id
Date Deposited: 04 Oct 2022 07:04
Last Modified: 04 Oct 2022 07:05
URI: http://digilib.yarsi.ac.id/id/eprint/9944

Actions (login required)

View Item View Item