Aljabri, Muhammad Dheazan Sulaiman (2011) HUBUNGAN ANTARA EFIKASI DIRI DAN STRES PADA MAHASISWA SERTA TINJAUANNYA DALAM AGAMA ISLAM. Diploma thesis, Universitas YARSI.
Text
COVER--1602007014.pdf Download (74kB) |
|
Text
ABSTRAK-ABSTRACT--1602007014.pdf Download (148kB) |
|
Text
BAB 1--1602007014.pdf Download (231kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA--1602007014.pdf Download (202kB) |
|
Text
BAB 2--1602007014.pdf Restricted to Registered users only Download (121kB) |
|
Text
BAB 3--1602007014.pdf Restricted to Registered users only Download (211kB) |
|
Text
BAB 4--1602007014.pdf Restricted to Registered users only Download (188kB) |
|
Text
BAB 5--1602007014.pdf Restricted to Registered users only Download (713kB) |
|
Text
BAB 6--1602007014.pdf Restricted to Registered users only Download (150kB) |
|
Text
LAMPIRAN--1602007014.pdf Restricted to Registered users only Download (505kB) |
Abstract
Penelitian ini menggambarkan tentang stres yang dialami mahasiswa. Stres dapat disebabkan beberapa faktor baik dari dalam diri maupun dari luar diri. Dalam agama Islam stres yang dialami individu merupakan penyakit hati dan dapat memberikan dampak negatif bagi mahasiswa tersebut. Oleh karena itu perlu ada upaya untuk mengatasi stres. Efikasi diri adalah salah satu cara untuk mengatasi stres. Efikasi diri sama dengan konsep ikhtiar dalam agama Islam. Individu dengan efikasi diri yang baik dapat mengatasi masalah dengan baik dan dapat menentukan tindakan yang akan dilakukannya untuk mengatasi masalah yang dialaminya, begitupula dengan ikhtiar, yaitu seseorang harus berusaha untuk mendapatkan hasil yang diinginkannya atau untuk mengatasi masalah yang sedang menimpanya. Penelitian ini menggunakan data primer, yang didapatkan dengan memberikan kuisioner skala efikasi diri dan skala stres pada subjek. Korelasi Spearman digunakan untuk menguji hipotesis, dengan hasil korelasi sebesar rxy = -0,539, dan signifikansi (P < 0,01), yang menunjukkan bahwa semakin tinggi efikasi diri mahasiswa maka semakin rendah stres yang dialaminya, dan begitu pula sebaliknya, semakin rendah efikasi diri seorang mahasiswa maka semakin tinggi stres yang dialaminya.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Additional Information: | S-1-PSI |
Uncontrolled Keywords: | Efikasi Diri, Stres |
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology L Education > L Education (General) L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education |
Depositing User: | Unnamed user with email admin@yarsi.ac.id |
Date Deposited: | 09 Feb 2021 02:32 |
Last Modified: | 25 Jul 2024 13:54 |
URI: | http://digilib.yarsi.ac.id/id/eprint/6627 |
Actions (login required)
View Item |