Search for collections on Universitas YARSI Repository

Hubungan kesadaran, pengetahuan, dan kesediaan melakukan perawatan ortodontik dengan kebutuhan perawatan ortodontik menggunakan aesthetic component di SMP Muhammadiyah 50 Duren Sawit

Putra, Luthfir Rahman Nugraha (2015) Hubungan kesadaran, pengetahuan, dan kesediaan melakukan perawatan ortodontik dengan kebutuhan perawatan ortodontik menggunakan aesthetic component di SMP Muhammadiyah 50 Duren Sawit. Diploma thesis, Universitas YARSI.

[img] Text
Cover.pdf

Download (39kB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (38kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (41kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (59kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (334kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (44kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (180kB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (107kB)
[img] Text
BAB 6.pdf
Restricted to Registered users only

Download (78kB)
[img] Text
BAB 7.pdf
Restricted to Registered users only

Download (32kB)
[img]
Preview
Text
LEMBAR PENGESAHAN-LUTHFIR.pdf

Download (120kB) | Preview
[img]
Preview
Text
LEMBAR PERNYATAAN-LUTHFIR.pdf

Download (92kB) | Preview

Abstract

Ortodontik merupakan ilmu kedokteran gigi yang membahas mengenai oklusi, maloklusi, etiologi dan perawatan untuk dewasa atau remaja. Tujuan penelitian untuk mengetahui tingkat kebutuhan perawatan serta hubungan kesadaran, pengetahuan dan kesediaannya di SMP Muhammadiyah 50 Duren Sawit, Jakarta Timur. Responden berjumlah 55 murid yang terpilih secara acak menggunakan teknik simple random sampling. Instrumen yang digunakan adalah Kuesioner kesadaran, pengetahuan dan kesediaan serta pemeriksaan menggunakan Aesthetic Component (AC) dari Index of Orthodontic Treatment Needs (IOTN). Data yang didapat dianalisis menggunakan uji chi-square. Hasil yang ditemukan adalah mayoritas murid SMP Muhammadiyah 50 Duren Sawit, Jakarta Timur membutuhkan perawatan ortodontik (85,5%) dan adanya hubungan yang signifikan antara kesadaran, pengetahuan dan kesediaan dengan kebutuhan perawatan ortodontik. Sehingga, dapat disimpulkan bahwa kesadaran, pengetahuan, dan kesediaan perawatan ortodontik berperan penting dalam menentukan kebutuhan perawatan ortodontik.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: S-2-KG
Uncontrolled Keywords: Kesadaran, Pengetahuan, Kesediaan, Kebutuhan perawatan ortodontik, Remaja
Subjects: L Education > L Education (General)
R Medicine > RK Dentistry
Depositing User: Unnamed user with email admin@yarsi.ac.id
Date Deposited: 09 Feb 2021 02:26
Last Modified: 29 Mar 2022 03:00
URI: http://digilib.yarsi.ac.id/id/eprint/4603

Actions (login required)

View Item View Item