Search for collections on Universitas YARSI Repository

IMPLEMENTASI PENGALIHWUJUDAN HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL DALAM PERSPEKTIF UNDANG-UNDANG NOMOR 28 TAHUN 2014 TENTANG HAK CIPTA (STUDI PUTUSAN NOMOR: 180 K/Pdt.Sus-HKI/2020)

Chan, Muhammad Putra L.Q (2022) IMPLEMENTASI PENGALIHWUJUDAN HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL DALAM PERSPEKTIF UNDANG-UNDANG NOMOR 28 TAHUN 2014 TENTANG HAK CIPTA (STUDI PUTUSAN NOMOR: 180 K/Pdt.Sus-HKI/2020). Diploma thesis, Universitas YARSI.

[thumbnail of 1. COVER.pdf] Text
1. COVER.pdf

Download (205kB)
[thumbnail of 5. HALAMAN PENGESAHAN.pdf] Text
5. HALAMAN PENGESAHAN.pdf

Download (337kB)
[thumbnail of 3. PERNYATAAN ORISINALITAS SKRIPSI.pdf] Text
3. PERNYATAAN ORISINALITAS SKRIPSI.pdf

Download (662kB)
[thumbnail of 8. ABSTRAK.pdf] Text
8. ABSTRAK.pdf

Download (250kB)
[thumbnail of 10. BAB 1.pdf] Text
10. BAB 1.pdf

Download (368kB)
[thumbnail of 15. DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
15. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (280kB)
[thumbnail of 11. BAB 2.pdf] Text
11. BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (368kB)
[thumbnail of 12. BAB 3.pdf] Text
12. BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (412kB)
[thumbnail of 13. BAB 4.pdf] Text
13. BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (490kB)
[thumbnail of 14. BAB 5.pdf] Text
14. BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (257kB)

Abstract

Daya kecerdasan dan daya nalar manusia sebagai ciptaan Tuhan mempunyaikemampuan yang begitu hebat dan diiringi dengan teknologi yang canggih untukmenciptakan dan membuat sesuatu itu sering melewati batas aturan yang adadalam tataran kehidupan manusia itu sendiri. Hasil kreativitas dan kreasi yangnampak asli atau adaptasi pasti berhubungan dengan Undang-undang hak cipta. Tujuan pembentukan Undang-undang hak cipta adalah untuk mengatur danmelindungi hak cipta yang masih dipandang lemah saat ini. Adapun permasalahdalam penelitian ini yaitu mengenai implementasi pengalihwujudan HakKekayaan Intelektual dalam perspektif UU No. 28 Tahun 2014 Tentang Hak Ciptadan pertimbangan hakim dalam memutus sengkata No. 180 K/Pdt.Sus-HKI/2020, serta pandangan Islam tentang pengalihwujudan dalam Hak Cipta. Dalam skripsiini penulis menggunakan metode yuridis normatif dan menggunakan teori bentukbentuk pengalihwujudan. Penelitian ini hendak mengkaji tentang implementasipengalihwujudan, bahwa implementasi atau adaptasi didasarkan pada Pasal 12Undang-Undang No. 28 Tahun 2014 tentang Hak Cipta. Pengalihwujudan HakKekayaan Intelektual menurut UU Hak Cipta nomor 28 tahun 2014 pasal 1 ayat (3)adalah tindakan penambahan jumlah suatu ciptaan, baik secara keseluruhanmaupun bagian yang sangat substansial dengan menggunakan bahan yang samaataupun berbeda, termasuk mengalihwujudkan secara permanen atau temporer. Pertimbangan hakim dalam Putusan No. 180 K/Pdt.Sus-HKI/2020 dalammembatalkan putusan Pengadilan Niaga terkait Error In Persona sudah tepat, karena penempatan Pihak Tergugat dan gugatan merupakan kewenangan ParaPenggugat dan tidak terdapat cacat formil. Dari putusan Pengadilan Niagatersebut, menyebabkan kerugian pada pihak Penggugat, karena seharusnyagugatan Penggugat diterima oleh Pengadilan Niaga. Pengalihwujudan sesuatu hakcipta menurut pandangan Islam diperbolehkan, karena hal tersebut sebagaisebuah inovasi dan pengembangan. Sebagaimana Islam mengajarkan bahwa jikakita bekerja atau membuat sesuatu itu sebaik mungkin (QS. Al-Mulk :2). HakCipta dipandang sebagai salah satu huquq maliyyah (hak kekayaan) yangmendapat pelindungan hukum (mahsun) sebagaimana mal (kekayaan). Setiapbentuk pelanggaran terhadap hak cipta, terutama pembajakan, merupakankezaliman yang hukumnya adalah haram. Dan dapat disimpulkan bahwapengalihwujudan tanpa izin merupakan pelanggaran dalam Hak KekayaanIntelektual.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: S-868-FH
Uncontrolled Keywords: Hak Cipta, Pengalihwujudan, Adaptasi
Subjects: J Political Science > JS Local government Municipal government
K Law > K Law (General)
L Education > L Education (General)
Depositing User: Unnamed user with email admin@yarsi.ac.id
Date Deposited: 03 Oct 2024 14:09
Last Modified: 03 Oct 2024 14:09
URI: http://digilib.yarsi.ac.id/id/eprint/13562

Actions (login required)

View Item View Item