Search for collections on Universitas YARSI Repository

EVALUASI PERPUSTAKAAN RUMAH SAKIT BERDASARKAN STANDARDS for HOSPITAL LIBRARIES 2007 : STUDI KASUS DI PERPUSTAKAAN RSPAD GATOT SUBROTO JAKARTA PUSAT DAN TINJAUANNYA MENURUT ISLAM

Dewi, Liana Andam (2015) EVALUASI PERPUSTAKAAN RUMAH SAKIT BERDASARKAN STANDARDS for HOSPITAL LIBRARIES 2007 : STUDI KASUS DI PERPUSTAKAAN RSPAD GATOT SUBROTO JAKARTA PUSAT DAN TINJAUANNYA MENURUT ISLAM. Diploma thesis, Universitas YARSI.

[thumbnail of 01.COVER-andam.pdf]
Preview
Text
01.COVER-andam.pdf

Download (275kB) | Preview
[thumbnail of HALAMAN PENGESAHAN ANDAM--1502011006.pdf]
Preview
Text
HALAMAN PENGESAHAN ANDAM--1502011006.pdf

Download (54kB) | Preview
[thumbnail of HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS ANDAM--1502011006.pdf]
Preview
Text
HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS ANDAM--1502011006.pdf

Download (18kB) | Preview
[thumbnail of 02.ABSTRAK-andam.pdf]
Preview
Text
02.ABSTRAK-andam.pdf

Download (45kB) | Preview
[thumbnail of 11.BAB 1-andam.pdf]
Preview
Text
11.BAB 1-andam.pdf

Download (108kB) | Preview
[thumbnail of 16.DAFTAR PUSTAKA-andam.pdf]
Preview
Text
16.DAFTAR PUSTAKA-andam.pdf

Download (276kB) | Preview
[thumbnail of 12.BAB 2-andam.pdf] Text
12.BAB 2-andam.pdf
Restricted to Registered users only

Download (184kB)
[thumbnail of 13.BAB 3-andam.pdf] Text
13.BAB 3-andam.pdf
Restricted to Registered users only

Download (675kB)
[thumbnail of 14.BAB 4-andam.pdf] Text
14.BAB 4-andam.pdf
Restricted to Registered users only

Download (468kB)
[thumbnail of 15.BAB 5-andam.pdf] Text
15.BAB 5-andam.pdf
Restricted to Registered users only

Download (119kB)
[thumbnail of 17. LAMPIRAN-ANDAM.pdf] Text
17. LAMPIRAN-ANDAM.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Standards for Hospital Libraries 2007 berfungsi sebagai panduan bagi administrator rumah sakit dan pustakawan untuk menyediakan sumber daya dan jasa secara efektif untuk memenuhi kebutuhan informasi berbasis pengetahuan. Hubungan antara peran pustakawan medis dengan informasi berbasis pengetahuan fungsinya untuk membantu perawatan pasien secara psikis dan sebagai sarana pendidikan kepada pasien serta memposisikan perpustakaan ilmu kesehatan sebagai peran utama di rumah sakit. Standar tersebut selain digunakan sebagai pedoman juga untuk mengukur dan mengevaluasi tingkat keberhasilan atau kinerja perpustakaan rumah sakit. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana layanan perpustakaan yang diberikan Perpustakaan RSPAD, koleksi yang diberikan Perpustakaan RSPAD, sarana dan prasarana yang diberikan Perpustakaan RSPAD sehingga akan mengetahui kinerja Perpustakaan RSPAD dan untuk mengetahui Tinjauan Islam terhadap evaluasi perpustakaan rumah sakit. Jenis penelitian ini adalah deskriptif analitis dengan metode kuantitatif. Metode pengumpulan data dengan cara observasi, wawancara terstruktur dan diperkuat dengan kuesioner. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Perpustakaan RSPAD sudah memberikan layanan, koleksi, sarana dan prasarana perpustakaan dengan baik, namun masih membutuhkan evaluasi karena belum mengacu pada Standards for Hospital Libraries 2007 sebagai pedoman perpustakaan rumah sakit dan proaktif pustakawan dalam meningkatkan kinerja untuk membantu pemustaka agar lebih maksimal, namun perlu ditingkatkan. Layanan Perpustakaan RSPAD memperoleh skor rata-rata sebesar (2.4), koleksi Perpustakaan RSPAD memperoleh skor rata-rata sebesar (2.36), sarana dan prasarana Perpustakaan RSPAD memperoleh skor rata-rata sebesar (2.57). Dengan demikian kinerja Perpustakaan RSPAD sudah mendekati baik, namun masih membutuhkan evaluasi untuk menjadi lebih baik dari sebelumnya sebagaimana firman Allah : “Sesungguhnya Allah tidak merubah keadaan sesuatu kaum sehingga mereka merubah keadaan yang ada pada diri mereka sendiri”. (QS. Ar-Ra'd (13):11).

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: S-153-IP
Uncontrolled Keywords: perpustakaan, rumah sakit, perpustakaan rumah sakit, evaluasi, layanan, koleksi, sarana dan prasarana, tinjauan Islam, RSPAD, Standards for Hospital Libraries 2007
Subjects: L Education > L Education (General)
R Medicine > R Medicine (General)
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z665 Library Science. Information Science
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z719 Libraries (General)
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources
Depositing User: Mr. Administrator System Admin
Date Deposited: 09 Feb 2021 02:30
Last Modified: 18 Jul 2024 08:49
URI: http://digilib.yarsi.ac.id/id/eprint/5825

Actions (login required)

View Item View Item