Search for collections on Universitas YARSI Repository

PENENTUAN AKTIVITAS PENGHAMBAT ENZIM LIPASE DARI EKSTRAK BUAH, BUNGA DAN DAUN PEPAYA (Carica papaya L.) VARIETAS CALIFORNIA DAN CIBINONG DITINJAU DARI ILMU KEDOKTERAN DAN ISLAM

Trisatrio, Rivan (2017) PENENTUAN AKTIVITAS PENGHAMBAT ENZIM LIPASE DARI EKSTRAK BUAH, BUNGA DAN DAUN PEPAYA (Carica papaya L.) VARIETAS CALIFORNIA DAN CIBINONG DITINJAU DARI ILMU KEDOKTERAN DAN ISLAM. Diploma thesis, Universitas YARSI.

[img]
Preview
Text
1. COVER.pdf

Download (31kB) | Preview
[img]
Preview
Text
HALAMAN PENGESAHAN 1102014230.pdf

Download (76kB) | Preview
[img]
Preview
Text
SURAT PERNYATAAN RIVAN TRISATRIO-1102014230.pdf

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. ABSTRAK indonesia.pdf

Download (34kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB I 1102014230.pdf

Download (284kB) | Preview
[img]
Preview
Text
14. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (113kB) | Preview
[img] Text
9. BAB II 1102014230.pdf
Restricted to Registered users only

Download (616kB)
[img] Text
10 BAB III 1102014230.pdf
Restricted to Registered users only

Download (290kB)
[img] Text
11. BAB IV 1102014230.pdf
Restricted to Registered users only

Download (476kB)
[img] Text
12. BAB V 1102014230.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
13. BAB VI 1102014230.pdf
Restricted to Registered users only

Download (90kB)
[img] Text
15. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (467kB)

Abstract

Latar Belakang: Buah pepaya memiliki banyak jenis dan masyarakat Indonesia gemar mengkonsumsi Pepaya diantaranya yang sering terdapat di Indonesia yaitu varietas California dan Cibinong. Jumlah masyarakat Obesitas di Indonesia maupun di dunia semakin lama semakin banyak dikarenakan pola hidup yang tidak sehat. Tujuan: Menentukan persentase inhibisi enzim lipase dari buah, bunga dan daun Carica papaya L. sebagai bahan alami untuk antiobesitas. Metode: Mulanya, peneliti membuat ekstrak n-hexan, etil asetat, dan etanol 70% dari buah, bunga dan daun Carica papaya L varietas California dan Cibinong kemudian ekstrak n�hexan, etil asetat, dan etanol 70% dari macam variable tesebut di campurkan kedalam bahan aktif enzim PPL (Lipase form porcine pancreas) dan substrat NPB (2,4-dinitrophenyl butyrate). Hasil: Pengujian aktifitas enzim lipase dilakukan dengan mereaksikan ekstrak dari buah, bunga dan daun dengan larutan enzim PPL (Lipase form porcine pancreas) dan substrat NPB (2,4-dinitrophenyl butyrate) dan nilai dari ekstrak n-hexan, etil asetat, dan etanol 70% menunjukan nilai presentasi inhibisi rata-rata diatas 50% ini menandakan bahwa buah, bunga dan daun sangat potensial walaupun ada sebagian sampel yang ternyata bukannya menghambat malah meningkatkan aktivitas enzim lipase. Kesimpulan: Berdasarkan hasil penelitian ini dan ditinjau dari sudut pandang Islam, penelitian tentang penentuan aktivitas penghambat enzim lipase dari ekstrak buah, bunga, dan daun Pepaya (Carica papaya L.) varietas California dan Cibinong sejalan dengan prinsip dan nilai-nilai Islam karena Islam memerintahkan umatnya untuk mengembangkan sains dan teknologi dan juga sejalan dengan tujuan utama dari ilmu kedokteran, yakni untuk mempertahankan kehidupan dan menunaikan kewajiban keagamaannya. Hasil tersebut menandakan bahwa ekstrak dari Buah, Bunga, dan Daun Pepaya varietas California dan Cibinong sangat berpotensi sebagai bahan anti obesitas.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: S-7016-FK
Uncontrolled Keywords: Antiobesitas, Carica papaya L., Enzim lipase, Etil asetat, Etanol 70%, PPL (Lipase form porcine pancreas), NPB (2,4-dinitrophenyl butyrate).
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RA Public aspects of medicine
R Medicine > RV Botanic, Thomsonian, and eclectic medicine
R Medicine > RX Homeopathy
Depositing User: Unnamed user with email admin@yarsi.ac.id
Date Deposited: 27 Feb 2024 12:42
Last Modified: 27 Feb 2024 12:42
URI: http://digilib.yarsi.ac.id/id/eprint/12966

Actions (login required)

View Item View Item