Search for collections on Universitas YARSI Repository

PENGETAHUAN MASYARAKAT TENTANG PERTOLONGAN PERTAMA DEMAM BERDARAH DENGUE DI KELURAHAN SUMUR BATU, JAKARTA PUSAT SERTA TINJAUANNYA MENURUT ISLAM

Pradipta, Kartika (2017) PENGETAHUAN MASYARAKAT TENTANG PERTOLONGAN PERTAMA DEMAM BERDARAH DENGUE DI KELURAHAN SUMUR BATU, JAKARTA PUSAT SERTA TINJAUANNYA MENURUT ISLAM. Diploma thesis, Universitas YARSI.

[thumbnail of COVER.pdf] Text
COVER.pdf

Download (20kB)
[thumbnail of ABSTRAK.pdf] Text
ABSTRAK.pdf

Download (41kB)
[thumbnail of LEMBAR PENGESAHAN.pdf] Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (38kB)
[thumbnail of BAB I.pdf] Text
BAB I.pdf

Download (97kB)
[thumbnail of BAB II.pdf] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (60kB)
[thumbnail of BAB III.pdf] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (112kB)
[thumbnail of BAB IV.pdf] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (49kB)
[thumbnail of BAB V.pdf] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (107kB)
[thumbnail of BAB VI.pdf] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (41kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA.pdf] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (55kB)

Abstract

Latar Belakang: Demam berdarah dengue (DBD) merupakan penyakit yang disebabkan oleh virus Dengue yang ditularkan dari orang ke orang melalui gigitan nyamuk Aedes aegypti. Tidak ada terapi yang spesifik untuk demam dengue, prinsip utama adalah terapi suportif. Dengan terapi suportif yang adekuat, angka kematian dapat diturunkan hingga kurang dari 1%. Pemeliharaan volume cairan sirkulasi merupakan tindakan yang paling penting dalam penanganan kasus DBD. Tujuan: Untuk mengetahui tingkat pengetahuan masyarakat tentang pertolongan pertama Demam Berdarah Dengue. Metode: Jenis penelitian berupa penelitian dekskriptif. Peneliti hanya melakukan deksripsi mengenai fenomena yang ditemukan. Hasil: Proporsi responden menurut usia yang terbanyak adalah usia 30 – 49 tahun (56%). Proporsi responden menurut jenis kelamin yang terbanyak adalah perempuan (54%). Dan proporsi responden menurut pendidikan terakhir terbanyak adalah akademi atau perguruan tinggi (57%). Tingkat pengetahuan masyarakat tentang pertolongan pertama demam berdarah dengue adalah baik (>76%) sebanyak 92 orang responden (92%) menjawab dengan tepat. Dan sebanyak 8 orang responden (8%) menjawab tidak tepat. Kesimpulan: Pengetahuan Masyarakat tentang Pertolongan Perama Demam Berdarah Dengue di Kelurahan Sumur Batu, Jakarta Pusat adalah baik. Menurut Islam, Ilmu hukumnya wajib (fardhu). para ahli fiqih mengelompokkan dalam dua bagian, yaitu Fardhu ‘ain dan Fardhu kifayah. Semakin baik ilmu yang dimiliki masyarakat di Kelurahan Sumur Batu, Jakarta Pusat maka akan semakin baik pula ilmu pengetahuan tentang pertolongan pertama demam berdarah dengue yang di kuasai dan akan meningkatkan kemaslahatan hidup masyarakat. Kata Kunci: Pengetahuan, Pertolongan Pertama, Demam Berdarah Dengue.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: S-6484-FK
Uncontrolled Keywords: Pengetahuan, Pertolongan Pertama, Demam Berdarah Dengue
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine
Depositing User: Unnamed user with email admin@yarsi.ac.id
Date Deposited: 09 Feb 2021 02:37
Last Modified: 07 Oct 2021 07:17
URI: http://digilib.yarsi.ac.id/id/eprint/8653

Actions (login required)

View Item View Item