Search for collections on Universitas YARSI Repository

Efek Antibakteri Strong ACID PH 2.7 dan Strong Alkaline PH 11.0 Kangen Water Terhadap Bakteri Enterococcus Faecalis ATCC 29212 dan Tinjauannya Menurut Islam

Andini, Syaffira Damaranti (2018) Efek Antibakteri Strong ACID PH 2.7 dan Strong Alkaline PH 11.0 Kangen Water Terhadap Bakteri Enterococcus Faecalis ATCC 29212 dan Tinjauannya Menurut Islam. Diploma thesis, Universitas YARSI.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (230kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (457kB)
[img]
Preview
Text
BAB 1.pdf

Download (527kB) | Preview
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (769kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (408kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (532kB)
[img] Text
BAB 5.docx.pdf
Restricted to Registered users only

Download (441kB)
[img] Text
BAB 6.docx.pdf
Restricted to Registered users only

Download (478kB)
[img] Text
BAB 7.pdf
Restricted to Registered users only

Download (932kB)
[img] Text
BAB 8.pdf
Restricted to Registered users only

Download (265kB)
[img] Text
COVER.pdf

Download (36kB)
[img]
Preview
Text
Lembar Pengesahan-Syaffira.pdf

Download (198kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Lembar Pernyataan-Syaffira.pdf

Download (167kB) | Preview

Abstract

Latar belakang: Gigi berlubang (karies) yang tidak dirawat akan mengakibatkan invasi bakteri lebih dalam masuk ke saluran akar gigi yang dapat menyebabkan infeksi pada pulpa. Pulpa yang terinfeksi harus dilakukan perawatan saluran akar (PSA), salah satu tahapan PSA yaitu proses irigasi saluran akar. Kangen Water® adalah air yang dihasilkan dari mesin ionisasi menggunakan proses elektrolisis, yang dapat menghasilkan air dengan pH asam dan pH alkali. Tujuan: Mengetahui keefektifan Strong Acid pH 2.7 dan Strong Alkaline pH 11.0 Kangen Water® sebagai alternatif cairan irigasi saluran akar dalam menghambat pertumbuhan bakteri Enterococcus faecalis ATCC 29212. Metode: Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimental laboratorik dengan desain post test only control group. Metode yang digunakan adalah disk diffusion dengan menggunakan kertas cakram lalu di ukur zona hambat yang terbentuk disekeliling kertas cakram. Hasil: Hasil uji statistik menggunakan uji Mann Whitney menunjukkan tidak adanya perbedaan yang signifikan (p>0,05) pada Strong Acid pH 2.7 dan Strong Alkaline pH 11.0 Kangen Water®, namun terdapat perbedaan yang signifikan (p<0,05) pada Strong Acid pH 2.7 dan Strong Alkaline pH 11.0 Kangen Water® dengan kontrol positif NaOCl 2.5%. Kesimpulan: Berdasarkan penelitian yang dilakukan dapat disimpulkan bahwa Strong Acid pH 2.7 dan Strong Alkaline pH 11.0 Kangen Water® tidak dapat digunakan sebagai cairan alternative irigasi saluran akar karena tidak memiliki efek antibakteri yang dapat menghambat pertumbuhan bakteri Enterococcus faecalis. Menurut Islam, penyakit akan dapat sembuh apabila tepat obat dan atas izin Allah SWT, cairan yang tidak dapat memberi manfaat, sebagaimana sabda Rasulullah SAW: “Di antara kebaikan Islam seseorang adalah meninggalkan hal yang tidak bermanfaat” (HR. Tirmidzi).

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: S-99-KG
Uncontrolled Keywords: Kangen Water®, antibakteri, Enterococcus faecalis, cairan irigasi saluran akar.
Subjects: L Education > L Education (General)
R Medicine > RK Dentistry
Depositing User: Unnamed user with email admin@yarsi.ac.id
Date Deposited: 09 Feb 2021 02:26
Last Modified: 22 Jul 2022 03:03
URI: http://digilib.yarsi.ac.id/id/eprint/4688

Actions (login required)

View Item View Item