Search for collections on Universitas YARSI Repository

DAMPAK PSIKOLOGIS PANDEMI COVID-19 TERHADAP MAHASISWA UNIVERSITAS YARSI YANG SEDANG DALAM PERAWATAN ORTODONTI CEKAT

Muthmainah, Isma (2021) DAMPAK PSIKOLOGIS PANDEMI COVID-19 TERHADAP MAHASISWA UNIVERSITAS YARSI YANG SEDANG DALAM PERAWATAN ORTODONTI CEKAT. Diploma thesis, Universitas YARSI.

[img] Text
Cover Skripsi Isma Muthmainah.pdf

Download (19kB)
[img] Text
Halaman pengesahan.pdf

Download (277kB)
[img] Text
HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS.pdf

Download (24kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (91kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (132kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (118kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (454kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (177kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (342kB)
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (34kB)
[img] Text
Lampiran .pdf
Restricted to Registered users only

Download (468kB)

Abstract

Coronavirus Disease 2019 (COVID-19) dapat menginfeksi seseorang melalui droplet pada saat orang yang terinfeksi batuk atau bersin. Pemerintah Indonesia memutuskan melakukan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) untuk membatasi kemajuan kasus COVID-19. Perawatan ortodonti umumnya tidak dianggap darurat, tetapi penting bagi pasien untuk melakukan kontrol rutin. COVID-19 ini menyebabkan pasien tidak yakin untuk melakukan kontrol rutin ke dokter gigi. Pasien ortodonti merasa cemas jika perawatan yang digunakan akan selesai lebih lama atau terdapat kesalahan, karena pasien tidak dapat kontrol secara rutin. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui dampak psikologis pandemi COVID�19 terhadap mahasiswa Universitas YARSI yang sedang dalam perawatan ortodonti cekat dan tinjauannya dari sisi Islam. Jenis penelitian yang digunakan adalah Cross�Sectional dengan pengambilan sampel purposive sampling yang berjumlah 106 responden. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebesar 44,3% responden merasa sangat cemas jika tidak pergi untuk kontrol perawatan ortodonti selama pandemi COVID-19, sedangkan yang merasa tidak terlalu cemas sebesar 40,6%. Kesimpulan penelitian ini adalah mahasiswa Universitas YARSI yang sedang dalam perawatan ortodonti merasa cemas jika tidak pergi kontrol perawatannya selama pandemi COVID-19. Islam tidak menginginkan kemudharatan bagi umatnya, perawatan ortodonti pada saat COVID-19 boleh dilakukan dengan protokol yang berlaku. Pencegahan penyebaran virus ini harus dilakukan sesuai dengan anjuran pemerintah.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: S-242-KG
Uncontrolled Keywords: Pandemi COVID-19, Psikologis pasien, Ortodonti cekat
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
L Education > L Education (General)
R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
R Medicine > RK Dentistry
Depositing User: Unnamed user with email admin@yarsi.ac.id
Date Deposited: 06 Mar 2024 12:26
Last Modified: 06 Mar 2024 12:26
URI: http://digilib.yarsi.ac.id/id/eprint/13014

Actions (login required)

View Item View Item