Search for collections on Universitas YARSI Repository

PEMETAAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH DOSEN TERINDEKS SCOPUS PROGRAM STUDI SARJANA KEDOKTERAN SE-DKI JAKARTA

Febrianti, Fathia (2023) PEMETAAN PUBLIKASI KARYA ILMIAH DOSEN TERINDEKS SCOPUS PROGRAM STUDI SARJANA KEDOKTERAN SE-DKI JAKARTA. Diploma thesis, Universitas YARSI.

[img]
Preview
Text
1. COVER.pdf

Download (445kB) | Preview
[img]
Preview
Image
4. HALAMAN PENGESAHAN.PDF

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Image
3. HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS.PDF

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. ABSTRAK.pdf

Download (540kB) | Preview
[img]
Preview
Text
11. BAB 1.pdf

Download (971kB) | Preview
[img]
Preview
Text
17. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (556kB) | Preview
[img] Text
12. BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (813kB)
[img] Text
13. BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
14. BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
15. BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (909kB)
[img] Text
16. BAB 6.pdf
Restricted to Registered users only

Download (608kB)
[img] Text
18. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (704kB)

Abstract

Tujuan: untuk memetakan perkembangan tren topik penelitian, hubungan kolaborasi antara dosen Program Studi Sarjana Kedokteran di DKI Jakarta dan sekitar dalam penulisan artikel ilmiah. Juga, untuk mengetahui tingkat produktivitas sitasi dan artikel terindeks Scopus yang dihasilkan oleh dosen Program Studi Sarjana Kedokteran di DKI Jakarta dan sekitar berdasarkan hitungan lengkap (complete count). Metode: penelitian ini menggunakan analisis scientometric dengan tipe analisis co-occurrence, coauthorship, citation, dan hitungan lengkap (complete count). Analisis menggunakan perangkat lunak VOSviewer dan Microsoft Excel. Hasil: ditemukan jumlah keseluruhan dosen menjadi 297 dosen dari 11 perguruan tinggi. Terkumpul sebanyak 1274 metadata artikel, mulai dari tahun terawal artikel dosen terindeks di Scopus, yaitu tahun 1993 – 2022. Kemunculan kata kunci tertinggi adalah Human (735), Male (535), Female (465), Controlled Study (438), Adult (433). Pengarang dengan kekuatan hubungan kolaborasi terbanyak adalah Suyatna, F.D. (180), Djuardi, Y. (166), Supali, T. (165). Dosen dengan sitasi terproduktif adalah Pranata, R. dengan 895 sitasi. Dosen terproduktif dalam menghasilkan artikel ilmiah terindeks Scopus berdasarkan hitungan lengkap adalah Suyatna, F.D dengan 73 artikel. Kesimpulan: tren topik penelitian pada artikel ilmiah terindeks Scopus yang dihasilkan oleh para dosen Program Studi Sarjana Kedokteran di DKI Jakarta dan sekitar terkini adalah Coronavirus Disease 2019 dengan rata-rata publikasi artikel tahun 2021. Hubungan kolaborasi antara 20 pengarang dari masing-masing cluster dilakukan berdasarkan kepentingan penelitian, tidak berdasarkan perguruan tinggi yang sama. Produktivitas sitasi dan produktivitas dalam menghasilkan artikel merupakan hal yang berbeda, karena terdapat perbedaan hasil.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: S-345-IP
Uncontrolled Keywords: terindeks Scopus; dosen; Program Studi Kedokteran; DKI Jakarta; scientometric
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z665 Library Science. Information Science
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources
Z Bibliography. Library Science. Information Resources > ZA Information resources > ZA4450 Databases
Depositing User: Fathia Febrianti
Date Deposited: 11 Jun 2024 09:14
Last Modified: 11 Jun 2024 12:49
URI: http://digilib.yarsi.ac.id/id/eprint/12102

Actions (login required)

View Item View Item