Search for collections on Universitas YARSI Repository

PENGARUH EKSTRAK DAUN TEH HIJAU (CAMELLIA SINENSIS) TERHADAP VIABILITAS, MIGRASI, DAN EKSPRESI INTERLEUKIN-8 (IL-8) PADA SEL FIBROBLAST KOLESTEATOMA ASAL PENDERITA OTITIS MEDIA SUPURATIF KRONIS

Rizki, Anika (2023) PENGARUH EKSTRAK DAUN TEH HIJAU (CAMELLIA SINENSIS) TERHADAP VIABILITAS, MIGRASI, DAN EKSPRESI INTERLEUKIN-8 (IL-8) PADA SEL FIBROBLAST KOLESTEATOMA ASAL PENDERITA OTITIS MEDIA SUPURATIF KRONIS. Masters thesis, Universitas YARSI.

[img]
Preview
Text
1. Halaman Sampul Tesis Anika Rizki.pdf

Download (190kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. Halaman Pengesahan Tesis Anika Rizki.pdf

Download (376kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. Halaman Pernyataan Orisinalitas Tesis Anika Rizki.pdf

Download (288kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. Abstrak Tesis Anika Rizki.pdf

Download (188kB) | Preview
[img]
Preview
Text
14. BAB 1 Pendahuluan Tesis Anika Rizki.pdf

Download (504kB) | Preview
[img]
Preview
Text
19. Daftar Pustaka Tesis Anika Rizki.pdf

Download (357kB) | Preview
[img] Text
15. BAB 2 Landasan Teori Tesis Anika Rizki.pdf
Restricted to Registered users only

Download (490kB)
[img] Text
16. BAB 3 Metode Penelitian Tesis Anika Rizki.pdf
Restricted to Registered users only

Download (737kB)
[img] Text
17. BAB 4 Hasil Dan Pembahasan Tesis Anika Rizki.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
18. BAB 5 Penutup Tesis Anika Rizki.pdf
Restricted to Registered users only

Download (187kB)
[img] Text
20. Lampiran Tesis Anika Rizki.pdf
Restricted to Registered users only

Download (669kB)

Abstract

Otitis media supuratif kronis (OMSK) masih menjadi masalah kesehatan di dunia, terutama di negara berkembang. OMSK dengan kolesteatoma merupakan tipe yang berbahaya. Kolesteatoma pada penderita OMSK dapat menimbulkan berbagai komplikasi. Oleh karena itu, diperlukan alternatif terapi seperti pemberian ekstrak daun teh hijau. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh ekstrak daun teh hijau dosis 10 µg/ml, 40 µg/ml, 80 µg/ml, dan 160 µg/ml terhadap viabilitas, migrasi, dan ekspresi IL-8 pada sel fibroblast kolesteatoma asal penderita OMSK. Penelitian ini menggunakan metode pewarnaan Hoechst pada viabilitas sel, teknik scratch pada migrasi sel, dan ELISA pada IL-8 dengan membandingkan 8 kelompok fibroblas kolesteatoma yang terdiri dari kelompok kontrol negatif (DMEM+FBS), kelompok DMEM, dua kelompok kontrol positif deksametason (10 µM dan 100 µM), dan empat kelompok ekstrak daun teh hijau (10 µg/ml, 40 µg/ml, 80 µg/ml, dan 160 µg/ml). Analisis data menggunakan uji One-Way ANOVA dan Kruskal Wallis. Hasil penelitian menunjukkan rata-rata viabilitas sel terendah terdapat pada kelompok ekstrak daun teh hijau dosis 160 µg/ml (70,88). Migrasi sel dalam 72 jam menunjukkan bahwa pada ekstrak daun teh hijau dosis 160 µg/ml terjadi penutupan daerah scratch yang paling lambat (13,81%). Pada IL-8 menunjukkan kadar terendah terdapat pada kelompok ekstrak daun teh hijau dosis 160 µg/ml (1.714,59 pg/ml). Dari hasil penelitian ini disimpulkan bahwa ekstrak daun teh hijau dapat menurunkan viabilitas, menghambat migrasi, dan menurunkan ekspresi IL-8 pada sel fibroblast kolesteatoma asal penderita OMSK seiring dengan tingginya dosis perlakuan. Ekstrak daun teh hijau memiliki potensi untuk digunakan sebagai alternatif dalam pencegahan kolesteatoma.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: T-6-MBio
Uncontrolled Keywords: OMSK, Kolesteatoma, Ekstrak Daun Teh Hijau
Subjects: R Medicine > RM Therapeutics. Pharmacology
R Medicine > RV Botanic, Thomsonian, and eclectic medicine
R Medicine > RZ Other systems of medicine
Depositing User: Anika Rizki
Date Deposited: 16 Oct 2023 04:53
Last Modified: 16 Oct 2023 04:53
URI: http://digilib.yarsi.ac.id/id/eprint/11955

Actions (login required)

View Item View Item