Search for collections on Universitas YARSI Repository

EFEK PLATELET-RICH PLASMA TERHADAP VIABILITAS MESENCHYMAL PROGENITOR CELL DAN DITINJAU MENURUT ISLAM

Putri, Amanda (2018) EFEK PLATELET-RICH PLASMA TERHADAP VIABILITAS MESENCHYMAL PROGENITOR CELL DAN DITINJAU MENURUT ISLAM. Diploma thesis, Universitas YARSI.

[img]
Preview
Text
1. COVER.pdf

Download (114kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Pengesahan - AMANDA PUTRI 1102014017.pdf

Download (412kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Pernyataan - AMANDA PUTRI 1102014017.pdf

Download (324kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. ABSTRAK.pdf

Download (135kB) | Preview
[img]
Preview
Text
9. BAB I.pdf

Download (96kB) | Preview
[img]
Preview
Text
15. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (135kB) | Preview
[img] Text
10. BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (221kB)
[img] Text
11. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (338kB)
[img] Text
12. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text
13. BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (336kB)
[img] Text
14. BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (121kB)
[img] Text
17. DAFTAR LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (152kB)

Abstract

Latar Belakang: Proses penyembuhan luka terdiri atas empat fase terintegrasi dan saling tumpang tindih: hemostatis, inflamasi, proliferasi dan remodeling jaringan. Respons penyembuhan yang normal dimulai ketika ada jaringan yang terluka. Ketika komponen darah jatuh kedalam jaringan yang terluka, platelet akan berkontak dengan kolagen yang tak terlindungi dan elemen matriks ekstraseluler lainnya. Kontak ini memicu platelet untuk mengeluarkan faktor pembekuan begitu juga dengan faktor pertumbuhan dan sitokin seperti Platelet Derived Growth Factor (PDGF) dan Transforming Growth Factors-β (TGFβ). PRP dapat menekan pengeluaran sitokin dan membatasi inflamasi, bereaksi dengan makrofag untuk mempercepat proses penyembuhan jaringan dan regenerasi, membantu pembentukan kapiler baru, dan mempercepat pembentukan epitel baru pada luka yang kronik. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat efek Platelet-Rich Plasma terhadap viabilitas sel MPC. Metode: Penelitian ini dilakukan secara in vitro menggunakan 3 variasi dosis PRP yaitu; 2,5%, 5%, 10% dan 3 dosis PPP yaitu; 2,5%, 5%, 10% kemudian viabilitas sel dihitung menggunakan kemudian viabilitas sel dihitung menggunakan MTT assay atau microplate reader . Hasil: Ketika pemberian PRP dan PPP dibandingkan, terdapat perbedaan yang tidak begitu signifikan. Masing-masing sel masih dapat menjaga viabilitasnya serta kemampuan untuk menyerap zat warna. Bentukan Kristal Formazan pun terdapat pada masing masing sel yang diberikan dosis PRP dan PPP yang berbeda. Kesimpulan: Setiap peningkatan atau penurunan dari angka viabilitas sel dapat dideteksi dengan mengukur konsentrasi Kristal Formazan. MTT dapat dianggap sebagai penghambat aktivitas dari mitokondria pada sel yang viabel. Prinsip dasar MTT adalah untuk membentuk Kristal Formazan ungu yang jumlahnya sebanding dengan sel yang hidup. Pada penelitian ini, terlihat masing masing sel MPC yang diberikan konsentrasi PRP dan PPP berbeda beda dan ditambah dengan MTT menghasilkan bentukan Kristal Formazan. Masing-masing sel masih dapat menjaga viabilitasnya serta kemampuan untuk menyerap zat warna. Dalam Islam, hukum penggunaan PRP diperbolehkan asal tidak menimbulkan mudharat.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: S-6937-FK
Uncontrolled Keywords: Viabilitas, Platelet Rich Plasma, Mesenchymal Progenitor Cell
Subjects: L Education > L Education (General)
R Medicine > R Medicine (General)
Depositing User: Unnamed user with email admin@yarsi.ac.id
Date Deposited: 18 Apr 2023 02:34
Last Modified: 18 Apr 2023 02:34
URI: http://digilib.yarsi.ac.id/id/eprint/11318

Actions (login required)

View Item View Item