Search for collections on Universitas YARSI Repository

HUBUNGAN KOMORBIDITAS SALURAN PERNAPASAN DENGAN MORTALITAS COVID-19 DI DESA PASIR JAYA KECAMATAN CIKUPA DAN TINJAUANNYA MENURUT PANDANGAN ISLAM

Zulkarnain, Hafizhah Zaihan (2023) HUBUNGAN KOMORBIDITAS SALURAN PERNAPASAN DENGAN MORTALITAS COVID-19 DI DESA PASIR JAYA KECAMATAN CIKUPA DAN TINJAUANNYA MENURUT PANDANGAN ISLAM. Diploma thesis, Universitas YARSI.

[img]
Preview
Text
01. COVER .pdf

Download (164kB) | Preview
[img]
Preview
Text
02. LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (239kB) | Preview
[img]
Preview
Text
03. SURAT PERNYATAAN.pdf

Download (155kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. ABSTRAK.pdf

Download (99kB) | Preview
[img]
Preview
Text
10. BAB I.pdf

Download (102kB) | Preview
[img]
Preview
Text
16. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (188kB) | Preview
[img] Text
11. BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (200kB)
[img] Text
12. BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (203kB)
[img] Text
13. BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (316kB)
[img] Text
14. BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (451kB)
[img] Text
15. BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (98kB)
[img] Text
17. LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (479kB)

Abstract

Pendahuluan: Pandemi COVID-19 di Indonesia dimulai dari bulan maret 2020 dan terus terdapat penambahan jumlah kasus dan kematian yang konstan akibat COVID-19. Komorbid (penyakit) penyerta yang dialami pasien diawal perawatan dapat meningkatkan risiko kematian karena infeksi COVID-19. Berbagai studi mancanegara menunjukkan bila populasi yang tua dan terdapat komorbid memiliki risiko mortalitas yang lebih tinggi dibandingkan dengan populasi yang tidak memiliki penyakit komorbid. Berdasarkan studi yang dilakukan tentang kaitan komorbid saluran pernapasan bawah dengan kejadian mortalitas, penulis ingin mengetahui hubungan antara komorbid saluran pernapasan bawah dengan kejadian mortalitas di desa Pasir Jaya kecamatan Cikupa, kabupaten Tangerang. Metode: Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif observasional dengan menggunakan metode cross-sectional. Sampel pada penelitian ini sebanyak 36 responden yang merupakan pasien COVID-19 di Desa Pasir Jaya yang sudah pernah mengalami COVID-19. Data dikumpulkan dengan melakukan wawancara langsung kepada responden. Analisis bivariat dilakukan dengan uji statistik Chi-Square. Hasil: Dari hasil analisis yang dilakukan terdapat sebanyak 88,9% responden yang memiliki komorbid saluran pernapasan meninggal, 11,1% responden yang memiliki komorbid saluran pernapasan membaik tanpa gejala, 11,1% responden yang tidak memiliki komorbid saluran pernapasan bawah membaik dengan gejala dan 88,9% responden yang tidak memiliki komorbid membaik tanpa gejala. pada uji chi-square terdapat nilai sebesar 0,00. Hasil uji Chi-Square didapatkan nilai p-value adalah 0.00 (<0,05), dengan demikian dapat diartikan bahwa terdapat hubungan antara komorbid saluran pernapasan dengan mortalitas COVID-19. Kesimpulan: Terdapat hubungan antara komorbid saluran pernapasan dengan mortalitas COVID-19.

Item Type: Thesis (Diploma)
Additional Information: S-6861-FK
Uncontrolled Keywords: Pasien COVID-19, Komorbiditas Saluran Pernapasan, Mortalitas COVID-19
Subjects: L Education > L Education (General)
R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
Depositing User: Hafizhah Zulkarnain
Date Deposited: 29 Mar 2023 02:59
Last Modified: 29 Mar 2023 02:59
URI: http://digilib.yarsi.ac.id/id/eprint/11068

Actions (login required)

View Item View Item